Advertisement
Matalensanews.com - Warga Desa Popongan, Kecamatan Bringin, Minggu (16/10) besuk, bakal laksanakan pesta demokrasi untuk memilih kepala desa baru. Setelah sebelumnya kepala desa menjabat Muh Sinin tersangkut hukum, masyarakat Desa Popongan tak punya nahkoda dalam membangun desa. Pilkades kali ini di ikuti tiga kandidat yakni, Jupri dan Muh Hamim dari Dusun Bantar dan Suyana dari dusun Popongan. (Guntur)