Advertisement
|
Salah satu nota pembelanjaan yang di mark up. |
Matalensanews.com - Mencuaknya dugaan adanya mark up ADD/ DD dalam pelaksanaan pembangunan di Desa Papringan tahun anggaran 2016 , masyarakat minta APH usut tuntas. Selain itu masyarakat juga meminta petugas untuk meng audit kekayaan kepala desa yang di nilai dengan drastis meningkat. Diketahui warga, sebelum menjabat kepala desa, SGT tidak mempunyai mobil. Setelah menjabat kades dengan drastis kades memiliki mobil lebih dari satu. Padahal di ketahui warga, SGT tidak mempunyai bisnisan lain, oleh sebab itu masyarakat menyimpulkan dugaan adanya penyimpangan untuk memperkaya diri.(Guntur)